
Mengurai Benang Kusut Literasi Melalui Taman Baca Masyarakat | Retizen
Data dari UNESCO mencetuskan jika Indonesia mendapat peringkat kedua dari bawah mengenai literasi dunia, artinya minat baca di negara tropis ini sangat rendah. Bahkan, presentasenya saja hanya 0,001% di mana dari 1000 orang hanya 1 orang yang gemar membaca.
Namun, pendapat tersebut dipatahkan oleh pandangan seorang gadis asal Klaten. Setelah berhasil mendirikan sebuah ruang literasi, ia sadar bukan minat baca masyarakat yang rendah, tetapi akses bacanya yang tidak ada.
Namun, pendapat tersebut dipatahkan oleh pandangan seorang gadis asal Klaten. Setelah berhasil mendirikan sebuah ruang literasi, ia sadar bukan minat baca masyarakat yang rendah, tetapi akses bacanya yang tidak ada.